Arti believe dalam Bahasa inggris bisa dijadikan sebagai arti luas dan bisa lebih dari satu artinya. Dari sekian banyak orang, mungkin masih ada yang belajar Bahasa inggris dan masih kesulitan dalam menemukan arti kata believe. Believe ini memiliki berbagai makna, jika mengubah kalimatnya maka arti nya akan berbeda pula dengan arti sesungguhnya.
Believe juga bisa di samakan arti dengan trust dan masih banyak orang yang tidak bisa membedakan arti sebenarnya. Pasalnya makna kedua nya memiliki serupa tetapi memiliki perbedaan jika digabungkan dengan kalimatnya. Berikut merupakan penjelasan arti believe dan trust dalam perbedaan.
Arti Kata Believe
Believe merupakan dasarnya memiliki arti menerima sesuatu hal dengan benar dan tanpa adanya bukti. Menurut oxford dictionary kosakata ini masuk kedalam kata kerja atau verb dengan Bahasa Indonesia nya yaitu percaya. Tetapi believe juga bisa diartikan atau dimaknai dengan percaya bahwa orang lain sudah mengatakan sesuatu hal dengan benar dan terpercaya.Contoh kalimat Arti believe yang bisa percaya pada suatu agama yaitu “as a muslim, I believe in allah”. Tetapi akan berbeda jika kamu menganut agama dan akan disebut dengan kepercayaan atau “belief”. Believe juga bisa dimaknai sebagai opini yang setuju dengan mempercayai bahwa suatu hal yang benar dan sudah terpercaya. Contohnya yaitu “he truly believes that money can buy everything”
Selain believe juga bisa menggunakan Arti trust dengan arti yaitu percaya kepada seseorang dengan kemampuan atau keandalannya. Trust juga bisa digunakan untuk jika kamu mempercayai suatu orang untuk kamu bisa menjaga rahasia dan kepercayaannya.
Berikut merupakan tes persiapan inggris yang menggunakan materi Arti believe dan arti trust yang akan bisa dijadikan sebagai kalimat pernyataan. Ef English centers bisa dijadikan sebagai tempat belajar Bahasa inggris persiapan tes dan sudah sangat terpercaya. Jadi ayo tunggu apa lagi? Solusi Bahasa inggris anda bisa diserahkan melalui bersama kami, hanya di ef english centers.